Powered by Blogger.

Saturday, May 19, 2018

[REVIEW] CATRICE COSMETICS LIQUID CAMOUFLAGE HIGH COVERAGE CONCEALER

Lagi-lagi review concealer. Semoga kalian nggak bosen ya wkwk. Kali ini concealer dari brand drugstore asal Jerman yang emang hype sejak masuk ke Indonesia, yaitu Catrice. Kalau kalian main ke Guardian dan nemu rak Catrice, kalian kemungkinan besar akan lihat kalau Catrice punya beberapa jenis concealer. Ada yang liquid, pot, dan palet. Nah, punyaku ini yang liquid. Langsung aja kita bahas dari kemasan, ya! Dari kemasan, menurutku model liquid gini emang praktis banget. Karena di dalamnya udah...

Sunday, May 13, 2018

[EVENT REPORT] OPENING FLAGSHIP STORE WONDER PHOTO SHOP FUJIFILM INDONESIA

Pada 8 Mei 2018 lalu, aku menghadiri acara peresmian Flagship Store Wonder Photo Shop (WPS) oleh PT Fujifilm Indonesia di Cental Park Mall, Jakarta. Wonder Photo Shop ini sebelumnya sudah lebih dulu launching di Mall Kota Kasablanka pada tahun 2017, jadi yang di Central Park Mall ini adalah gerai keduanya. Dan bukan hanya di Indonesia, Wonder Photo Shop juga telah hadir di berbagai negara, seperti Jepang, Amerika Serikat, Malaysia, dan lainnya. Acara ini dibuka oleh MC kemudian sambutan...

Monday, May 7, 2018

[REVIEW] WARDAH SEAWEED CLEANSING MICELLAR WATER

Bahagia banget akhirnya review Wardah Seaweed Cleansing Micellar Water tayang juga di blog aku, padahal ini barang udah dikasih sama pihak Wardah dari kapan tau dan udah banyak temen-tenen yang kepo sama review ini. Maafkan ya telat banget. :") Tahun-tahun belakangan ini kan emang hype banget ya micellar water di kalangan brand kecantikan lokal, karena katanya praktis ngebersihin makeup. Ini pun bukan pertama kalinya aku ngereview micellar water, kalian bisa cek di sini ya. Aku pribadi...

Friday, May 4, 2018

[BEAUTY HAUL] MARET - APRIL 2018

Halo, semua! Kalau kalian baca postingan ini, siapkan mental dan dompet kalian, karena aku khawatir habis ini kalian jadi pengen belanja juga lol. Niatnya pengen aku pisah postingan haul antara bulan Maret dan April, tapi eh nggak sempet take fotonya. Jadi akhirnya dirapel deh. Seperti biasa akan diawali dengan produk-produk freebies, yang mana bulan lalu bukan cuma barang dari sponsor dan endorse blog aja, tapi juga barang yang aku dapatkan saat ke Beauty Fest Asia 2018. Mohon maap juga ya...
< > Home
Zahra Tsabitah's Blog © 2025, All Rights Reserved. BLOG DESIGN BY Sadaf F K.